Dialectical Behavior Therapy (DBT) sebagai Upaya Mengatasi Posttraumatic Stress Disorder (PTSD) Selama Masa Pandemic COVID-19
Abstract
Penelitian ini bermula dari tantangan yang perlu dihadapi konselor di masa kini. Adanya masa pandemik covid-19 mengakibatkan perlunya kesiapan konselor dalam menghadapinya baik untuk invidu umum maupun untuk peserta didik. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kepustakaan atau disebut dengan library research. Dari penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa Dialectical Behavior Therapy (DBT) merupakan salah satu upaya yang dapat dilakukan dalam menangani individu dengan PTSD. Dibuktikan dari keefektifan penggunaannya dalam berbagai penelitian. Perlu adanya tindakan lanjut dalam mengaplikasikan DBT untuk PTSD.
Copyright (c) 2020 PD ABKIN JATIM Open Journal System
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.